muncul pertanyaan, apa saja yang harus dipelajari terlebih dahulu jika ingin membuat website?
langkah awal adalah mengenal HTML dan CSS terlebih dahulu. HTML adalah HyperText Markup Language yang merupakan bahasa yang dipergunakan agar kita dapat mengakses koneksi HTTP yang dibutuhkan untuk mengakses internet.
Diatas adalah contoh sederhana penggunaan HTML. terdapat tag-tag HTML seperti <html>, <body>, <h1>, dll.
untuk melihat detail dari setiap tag dapat di lihat : http://www.w3schools.com
Selanjutnya komponen penunjang lainnya seperti CSS atau Cascading Style Sheet, JavaScript, dan masih banyak lagi. Untuk membuat website lebih dinamis ada 1 bahasa lagi yang patut anda pelajari, yaitu PHP serta untuk databasenya pertama dapat menggunakan MYSQL.
Dalam bahasa pemrograman PHP ada berbagai macam jenis framework, antara lain :
1. Code Igniter Framework
2. Yii Framework
3. Cake Framework
4. Zend Framework
5. Symphony Framework
Kebetulan akhir tahun lalu saya dan 2 teman saya mengembangkan website dengan menggunakan Yii Framework. link websitenya : http://www.adfinbureau.com/jejaring
1. Halaman Login
2. Halaman Registrasi anggota baru
3. Halaman Ruang Konferensi
Masih banyak lagi fitur-fitur lainnya. sekian dari posting materi tentang membuat website dengan PHP kali ini. Trima kasih